PSU Pilkada 2024 di TPS 1 Mataru Barat 6 Desember. Bawaslu Alor: Gakumdu Tetap Proses Pelanggarannya

alorpos.com–PEMUNGUTAN Suara Ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024, untuk wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur akan dilaksanakan secara serentak pada Jumad, 6 Desember 2024. Untuk Kabupaten Alor, sejauh ini hanya 1 TPS yang dipastikan akan dilakukan PSU seseuai rekomendasi Bawaslu Alor, yakni TPS 1 Desa Mataru Barat, Kecamatan Mataru. Hal […]

Ketua KPU Alor: Peluang Merubah C Hasil Sangat Kecil Karena Sudah Diunggah Ke Sirekap

alorpos.com–KETUA KPU Kabupaten Alor, Munawir Laamin yang dikonfirmasi media ini, Kamis (28/11/2024) petang di ruang kerjanya mengatakan bahwa sudah ada 459 dari total 510 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Alor yang telah mengupload atau mengunggah data Formulir C Hasil peroleh suara Pilkada 2024 ke aplikasi Sirekap (Sistim Informasi Rekapitulasi Pilkada) di situs resmi pilkada2024.kpu.go.id. […]