POLITISI Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Dony Menase Mooy,S.Pd., rupanya selama ini diam-diam mengamati tingkat kesejahteraan tenaga kerja yang dipekrjakan para pengusaha di daerah ini. Dony yang saat ini dipercayakan sebagai Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Alor itu menilai para pengusaha di Kabupaten Alor tidak memberikan upah yang layak, alias […]
REALISASI Tanam Jagung Panen Sapi (TJPS) sebagai Program Pemerntah Provinsi Nusa Tenggara Timur di Kabupaten Alor pada tahun ini, untuk pola kemitraan seluas 214 hektare, jauh dari target sebelumnya. Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan (Distanbun) Kabupaten Alor, Yustus Dopong Abora,S.P menjawab alorpos.com, Rabu (8/2/2023) menjelaskan, ada dua pola TJPS yakni Pola Kemitraan dan Non Kemitraan. […]